Rekomendasi Nama PUBG yang Keren

Ini Donasi yang Pernah Dilakukan PUBG Mobile untuk Perangi Corona
source gambar : ggwp.id

Berbicara soal salah satu game battle royale yang paling populer di dunia, pastinya pikiran kita akan langsung tertuju pada PUBG bukan? Ya, meski sudah terbilang game jadul, namun game garapan Tencent ini masih banyak diminati.

Bahkan, di tahun 2022 ini jumlah pemain game di seluruh dunia semakin mengalami peningkatan yang cukup signifikan lho. Hal itu bukan tanpa alasan, karena game PUBG dilengkapi dengan beragam fitur yang sangat menarik.

Tak hanya itu, bahkan game PUBG juga menghadirkan grafis dengan kualitas yang sangat mumpuni. Sehingga tak heran jika setiap para pemainnya akan merasa seperti sedang berperang sungguhan. Selain seputar skill, ternyata penggunaan nama juga cukup berpengaruh dalam permainan game PUBG lho.

Dengan menggunakan nama PUBG keren, tentu saja kita akan mudah diingat dan dikenali oleh rekan satu tim maupun musuh.

Nah, secara kebetulan pada kesempatan kali ini akan membahas seputar kumpulan nama PUBG yang keren dan unik. Tanpa banyak panjang lebar lagi, yuk kita simak saja langsung ulasannya di bawah ini.

  1. Deretan Nama PUBG Cowok yang Keren
  • Guardian Boys
  • Maniac War
  • Pillar Angelo
  • Bass Slayer
  • Troops
  • F2P
  • Army Men
  • Zero Kill Chicken
  • Loot Master
  • P2P
  • Day Shoot
  • Army Family
  • Sillent Killer
  • Shadow of Dancer
  • Barknuckle
  • Black Head
  1. Deretan Nama PUBG Untuk Cewek
  • Pinky Bloody
  • Hunters Flower
  • Yuk Mabar
  • Cupcake Death
  • Lovely Death
  • Lolli Head Shoot
  • Lady Gogo
  • Rindu Pembawa Maut
  • Beauty of War
  • Mariana Crust
  • Helena Squad
  • Acne Fighters
  • Sniper Wold
  • Alice Moon
  • Potato Heart
  • Umbrella Death
  • Sporty Girly
  • Petarung Cantiq
  • Imut Ataoe Maut
  1. Deretan Nama PUBG yang Unik
  • Devil Bois
  • Saint Demon
  • Steak Dinner
  • False God
  • Dinner with Me
  • Grinding Terosss
  • Menuju Puncak
  • Sampai Titik Akhir
  • Arm Of Steel
  • Otak Pembunuh
  • Siap Membantaimu
  • Bola Sembilan
  • ProM4
  • Samurai Katana
  • Gaming Bombing
  • Boom smoke
  • Fire in the Hole
  • Flashbang Squad
  • Tanker Walker
  • Ninja Warrior
  • Pasukan Tengah Malam
  • Serdadu Subuh
  • Blood Moon
  • Sum 41
  1. Deretan Nama PUBG yang Aesthetic
  • Parachute Slide
  • Wind Surfing
  • Armour Challange
  • Change of Smoke
  • Marvel & Maxwell
  • Eye of Sun
  • Laminated Flooring
  • Parade Berdarah
  • Kerangka Lawan
  • Turkish Army
  • Maju Truzz
  • Pabji Pro
  • Moonraker
  • Bocil Day
  • Kazuma Kim
  • Kuhancurkan Musuh
  • Player Bleesing
  • Flooring Blood
  • Hardwood Solid
  • Extra Time Die
  • Mother & Son
  • Father In Law

Bagaimana Cara Menggani Nama Akun PUBG?

Sebagaimana yang sudah diketahui, bahwa Tencent selaku pihak developer game PUBG telah memberikan kepada setiap pemain untuk mengganti nama akunnya dengan mudah.

Akan tetapi, dalam perubahan nama akun tersebut memerlukan item berupa Rename Card. Adapun mengenai beberapa langkah untuk mengganti nama akun PUBG seperti berikut:

  • Pertama-tama, kamu harus masuk ke game PUBG Mobile
  • Setelah itu, kamu tinggal masuk ke bagian menu “Harta“
  • Jika sudah demikian, silahkan cari sebuah item yang bernama ”Rename Card“
  • Setelah menemukan item yang dimaksud tadi, kamu hanya perlu melakukan transaksi dengan membayarkan 180 unknown cash.

Perlu diingatkan sekali lagi, bahwa kamu harus mempunyai dulu item Rename Card sebelum mengganti nama akun PUBG. Apabila tidak memiliki unknown cash secara otomatis kamu juga tidak akan bisa mengganti nama akunnya.

Hal itu bukan tanpa alasan, karena unknown cash adalah diamond yang bersumber dari game PUBG Mobile.